Dengan Mekanisasi, Mentan Ajak Pemuda Jadi Petani
Telah diketahui bahwa mekanisasi pertanian
merupakan salah satu komponen penting menuju pertanian modern dalam usaha mencapai swasembada
pangan yang berkelanjutan, peningkatan
mekanisasi alat dan mesin pertanian (alsintan) selama pemerintahan Presiden
Joko Widodo telah mencapai 2.000 persen, ketertarikan masyarakat terhadap
pertanian masih cukup tinggi, sehingga diperlukan pemuda (usia produktif)
Indonesia untuk ikut terjun ke dalam bidang pertanian karena bertani bisa
memberikan kesejahteraan. Kementerian Pertanian menawarkan berbagai fasilitas
teknologi di bidang pertanian untuk mengajak pemuda Indonesia berminat menjadi
petani.
"Petani tidak butuh APBN, petani hanya butuh
kebijakan yang berpihak untuk rakyat. Jangan peduli dihujat, yang penting petani
sejahtera," kata Mentan Amran Sulaiman. "Kalau dengan manual mana mau generasi muda terlibat jadi petani. Tapi
dengan memanfaatkan teknologi, Gerakan Pemuda Tani Indonesia (Gempita) yang
terlibat mengembangkan pertanian jumlahnya telah mencapai 200 ribu sampai 300
ribu," tambahnya. Dengan mekanisasi
pertanian, dapat meningkatkan produksi sebesar 10%, mengurangi angka kehilangan
panen 10,2% serta mampu menghemat biaya produksi 40%. Amran mencontohkan bahwa
dulu panen 1 ha membutuhkan waktu 25 hari, tetapi dengan Combine Harvester hanya perlu waktu kurang dari 3 jam sudah
selesai. Dapat menyelamatkan kehilangan padi (losses) 10,2% atau setara 7 juta ton (sekitar 28 trilyun rupiah).
PT. Corin Mulia Gemilang sebagai distributor alsintan yang modern dan inovatif dengan berbagai varian produk seperti : hand corn planter, drip irigation, electric sprayer, rice transplanter, cultivator, rotavator, tractor dan implement, siap support kegiatan mekanisasi pertanian Indonesia, siap memberikan pelatihan teknis mekanisasi pemuda-pemuda yang ingin terjun sebagai petani modern, menjalin ikatan semangat guna meningkatkan potensi hasil dari pertanian yang berujung pada kekuatan swasembada pangan.
PT. Corin Mulia Gemilang sebagai distributor alsintan yang modern dan inovatif dengan berbagai varian produk seperti : hand corn planter, drip irigation, electric sprayer, rice transplanter, cultivator, rotavator, tractor dan implement, siap support kegiatan mekanisasi pertanian Indonesia, siap memberikan pelatihan teknis mekanisasi pemuda-pemuda yang ingin terjun sebagai petani modern, menjalin ikatan semangat guna meningkatkan potensi hasil dari pertanian yang berujung pada kekuatan swasembada pangan.
Youtube : https://youtu.be/3NBWYSdcxJg
Comments
Post a Comment